Senin, 29 Januari 2018

Fungsi Manajemen : Pengorganisasian


Pengorganisasian : adalah
(1) penentuan sumberdaya dan kegiatan yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan,
(2) perancangan dan pengembangan suatu organisasi atau kelompok kerja yang berusaha mencapai tujuan,
(3) penugasan tanggung jawab tertentu 
(4) pendelegasian wewenang yang diperlukan kepada individu-individu untuk melaksanakan tugasnya. 
Dari fungsi ini terciptalah struktur formal diamana pekerjaan ditetapkan, dibagi dan dikoordinasikan

8 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. Nama : Angga Reksa Setiawan
    Nim : 17.5.00056
    Kelas: S1-TI B

    Komentar saya : perusahaan itu harus memiliki strategi untuk menyusun struktur organisasi perusahaan tersebut.Lalu setelah perusahaan itu didirikan, perusahaan tersebut harus langsung membagikan wewenang-wewenang kepada para pekerjanya sesuai dengan jabatannya. Semua orang yang bekerja dalam perusahaan tersebut harus bertanggung jawab terhadap atasannya dan tugasnya. Struktur organisasi yang baik dapat meningkatkan kegiatan ekonomi dalam perusahaan tersebut sehingga akan meningkatkan laba atau keuntungan yang di peroleh perusahaan tersebut , dan begitu juga sebaliknya

    BalasHapus
  3. Nama : Lintang Bayu Aji
    Nim : 16.5.00089
    Kelas : TI S1 C1 @2016

    Assalamu'alaikum pak...
    Mau tanya sedikit, bisakah suatu barang(mesin) memegang suatu tanggung jawab dalam pengorganisasian?

    Atas jawabannya Terima kasih.

    BalasHapus
  4. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  5. Nama : ALVAREZA ANGGADA TAMA
    NIM : 17.5.00086
    Kelas : TI-S1 B
    Dari pengertian dan fungsi pengorganisasian diatas saya ingin menambahkan bahwa pengorganisasian itu sendiri juga memiliki tujuan yaitu adalah untuk memberikan rasa aman dan kesatuan kepada karyawan. Sehingga dalam kinerjanya dapat lebih efektif terutama saat melakukan koordinasi ke berbagai departemen.Dan menurut saya manajemen organisasi yang efektif dapat mengarah ke suasana damai dan positif di tempat kerja. Karyawan menyelesaikan tugas-tugas dalam jangka waktu yang ditetapkan dan karyawan tetap setia terhadap pekerjaan mereka dan tidak memperlakukan pekerjaan sebagai beban.

    BalasHapus
  6. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  7. Nama : Muh fais islaihul aska lana
    Nim : 17.5.00095
    Kelas : TI-S1

    Masih bisa berjalankah suatu pengorganisasian, jika salah satu yang memegang tanggung jawab tidak berjalan dengan baik?

    Terimakasih.

    BalasHapus
  8. Nama: Armianto yudha saputra
    Nim: 17.5.00049
    Kelas: TI-S1 A
    Komentar saya: pengorganisasian adalah suatu kegiatan pengaturan pada sumber daya manusia dan sumberdaya fisik lain yang dimiliki perusahaan untuk menjalankan rencana yang telah ditetapkan serta menggapai tujuan bersama.dan juga Pengorganisasian merupakan sebuah aktivitas penataan sumber daya manusia yang tepat dan bermanfaat bagi manajemen, dan menghasilkan penataan dari karyawan.

    BalasHapus